Analisis Perilaku dan Perlindungan Konsumen terhadap Kelangkaan Minyak Goreng Di Pasar Domestik

Apriyana, Nurliya and Yuliana, Lingga and Mayasari, Iin Analisis Perilaku dan Perlindungan Konsumen terhadap Kelangkaan Minyak Goreng Di Pasar Domestik. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat. ISSN 2962-942X

[img] Text
Analisis Perilaku dan Perlindungan Konsumen terhadap Kelangkaan Minyak Goreng Di Pasar Domestik.pdf

Download (1MB)

Abstract

Tingginya permintaan dan turunnya penawaran minyak goreng mengakibatkan kelangkaan dan kenaikan harga minyak goreng di sebagian besar daerah di Indonesia. Tujuan penelitian adalah untuk menganalisis perilaku serta perlindungan konsumen terhadap kelangkaan minyak goreng dipasar domestik. Kegiatan dilaksanakan dalam bentuk focus group discussion melalui media zoom. Hasil dari kegiatan menyatakan bahwa masyarakat juga harus turut kooperatif dalam melaksanakan kebijakan pemerintah dan diharapkan dapat menakar kebutuhan masing-masing demi kepentingan bersama. Edukasi terhadap diri sendiri sangatlah penting untuk menambah kepekaan terhadap kondisi perekonomian di dunia. Adanya entry barrier bagi pelaku usaha pasar untuk dapat memperoleh minyak goreng satu harga sehingga konsumen kelas menengah ke bawah dapat membeli minyak goreng kemasan dengan harga yang terjangkau. Dengan kelangkaan yang terjadi, pemerintah seharusnya mampu membatasi ekspor demi mencukupi kebutuhan domestik.

Item Type: Article
Subjects: A General Works > AC Collections. Series. Collected works
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen-S1
Depositing User: Mrs Lingga Yuliana
Date Deposited: 08 Mar 2023 11:50
Last Modified: 29 Mar 2023 01:45
URI: http://repository.paramadina.ac.id/id/eprint/875

Actions (login required)

View Item View Item